Membuat Recent Comment (versi3)

Kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat Recent Comments yang ketiga (versi 3) sebagai pilihan bagi anda untuk menggunakan yang mana yang anda akan gunakan versi 1 atau versi 2 atau versi ketiga ini.

Cara/langkahnya sama seperti yang lain-lainya yaitu:
1. Login ke Blogger

2. Klik rancangan, kemudian pilih Elemen Laman.

3. Kemudian pilih Tambah Gadget, HTML/JavaScript

4. Masukan Kode dibawah *)
<div style="overflow: auto;width: 200px;height: 300px;
text-align: left; ">
<script style="text/javascript" src="http://fullmusic1975.fileave.com/recentcomment.js"></script><script style="text/javascript">var a_rc=A;var m_rc=true;var n_rc=true;var o_rc=100;</script><script src="http://B/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>
</div>
5. Jangan lupa save ^^..

*) Keterangan
  • A : adalah jumlah komentar yang akan ditampilkan
  • B : masukan alamat blog anda
  • agar kotak yang tampil sesuai dengan keinginan anda ubahlah Width dan Height kotak komentarnya sesuai kebutuhan web/blog anda.
Terima kasih sudah berkunjung..
Happy Blogging ^^...

Terima kasih kepada http://www.serba-tersedia.co.cc/ sebagai sumber referensi saya.