Membuat Semua Link Terbuka di Tab baru

Hi sahabat blogger ^^.. Kali ini saya akan membagi cara jitu dan mudah membuat semua link terbuka dalam tab baru, tanpa mensetting satu per satu.
Biasanya, agar link terbuka didalam tab baru kita harus mensetting satu per satu seperti:
<a href='tujuan' target='_blank'>katamu</a>
atau untuk image:
<a href='tujuan' target='_blank'><img src='link gambarmu'/></a>

Kalau hanya beberapa link saja yang disetting, Anda tidak terlalu kesulitan dengan menggunakan ilmu Pastelogy(copy and paste ^^). Tetapi jika Link yang harus Anda setting banyak, Anda akan kesulitan..^^ Jadi, karena itulah saya membuat posting ini (pengalaman pastelogy).

Caranya mudah Loggin ke blogger.

Klik Rancangan >> dan Edit HTML. Anda tidak perlu mencentang kotak Expand Template Widget.

Langsung saja cari kode tag <head>
Kemudian taruh kode <base target='_blank' /> dibawah <head>..
Contoh:
<head>
<base target='_blank' />

Selamat mencoba...
Terima kasih sudah berkunjung...
Happy Blogging ^^....